INDEPENDENSIA - Pabrikan Yamaha akhirnya melakukan upgrade motor sejuta umat, menjadi Yamaha Mio 155 Facelift 2022.
Yamaha menanamkan mesin milik NMAX, yang membuat motor Yamaha Mio 155 Facelift 2022 lebih besar dan elegan.
New Yamaha Mio 155 Facelift, membawa nuansa baru pada desainnya, dimana skutik ini terlihat lebih seksi dan sporty.
Tak hanya itu, New Yamaha Mio 155 Facelift juga dilengkapi dengan fitur-fitur super canggih yang tak kalah bersaing dengan skutik lain dikelas yang sama, misalnya seperti skutik buatan Honda.
Lantas benarkah Yamaha meluncurkan New Mio 155 Facelift, skutik terbaru yang memboyong mesin NMAX tersebut?
Dilansir dari kanal Youtube @Mahendra Bigbike, Yamaha Mio 155 Facelift ini masih berlabel Yamaha Force 155cc, dan akan berubah nama pada akhir tahun ini.
Baca Juga: Buruan Serbu Bro! Yamaha Resmi Luncurkan Motor Bebek Sport Super Canggih, Berikut Spesifikasinya
Jika dilihat secara keseluruhan, Yamaha Force 155 atau New Mio 155 Facelift, terlihat lebih kekar dan sporty.
Hal tersebut terlihat dari tampak depannya, yang terdapat dual headlamp yang tampak tajam dan agresif.
Yamaha Force 155, juga sudah menggunakan panel instrumen full digital, serta bentuk stangnya terlihat tanpa cover mirip dengan ADV 160.
Untuk dapur pacunya, skutik bongsor ini dibekali dengan mesin berkapasitas 155 cc, 1 silinder, SOHC.

Pihak Yamaha mengklaim, mesin yang disematkan pada skutik ini, mampu memuntahkan tenaga sebesar 15,5 PS pada 8000 RPM dan torsi puncak 13,9 nm pada 6.500 RPM dengan kapasitas tangki BBM 7,1 liter.
Sedangkan untuk kaki-kakinya, Yamaha Force 155 sudah menggunakan suspensu telescopic di bagian depan dengan velg 13 inci dan dibalut dengan ban berukuran 120/70.
Artikel Terkait
Lebih Keren Dari Fazzio, Yamaha Luncurkan Motor Skutik Terbaru 125 cc, Design Untuk Wanita
Kymco Hadirkan Skuter Matic Terbarunya, Ini Sosoknya
BEDA RASA BEDA HARGA! Xiaomi 12 Pro Takluk Dihadapan iPhone 14 Pro, ini Perbandingannya
AUTO PUAS! Ini Rekomendasi dan Spesifikasi Motor Listrik Yang Cocok Untuk anda miliki
TERLALU MENGGODA, Vivo X80 Pro Kalahkan iPhone 14 Pro dari Segi Photography? Ini Perbandingannya
Lebih Keren Cuy! Adik Suzuki Thunder 125 Resmi Meluncur Dengan Fitur Yang Canggih, Cek Spesifikasinya
Tips Cara Mengatasi Smartphone Terlalu Panas Serta Kenali Penyebabnya!
Keren! Yamaha Indonesia Beri 4 Warna Baru Di Mio M3 2022, cek Spesifikasinya
Rubicon Wrangler tipe terbaru segera diluncurkan dan Mengusung Mesin Non Diesel
Buruan Serbu Bro! Yamaha Resmi Luncurkan Motor Bebek Sport Super Canggih, Berikut Spesifikasinya